Home side dish aneka roti-kue cemilan untuk weekend CHEESECAKE BROWNIES by Dianish’s Kitchen

cemilan untuk weekend CHEESECAKE BROWNIES by Dianish’s Kitchen

0
cemilan untuk weekend CHEESECAKE BROWNIES by Dianish's Kitchen

#HASILDAPUR
#RESEPLANGSUNGENAK
Bikin cemilan untuk weekend bundaaa..

CHEESECAKE BROWNIES
By Dianish’s Kitchen
Bahan brownies :
125 gram dcc
50 gram butter/margarin
50 ml minyak sayur
2 butir telur
125 gram gula kastor (boleh ganti gula pasir yg diblender)
100 gram tepung protein sedang
25 gram coklat bubuk
1/2 sdt vanilli bubuk

Bahan cheese cake :
170 gr keju oles
1 sdm gula halus
2 sdm tepung maizena
1 butir telur

Whisk/mixer keju oles hingga lunak, lalu masukkan gula halus dan tepung maizena. Aduk hingga rata dan lembut lalu tambahkan telur. Aduk kembali hingga rata lalu sisihkan.

Cara membuat :

  1. Tim margarin dan minyak, setelah larut masukan dcc. Aduk hingga leleh dan sisihkan.
  2. Kocok telur, vanilli dan gula dengan menggunakan whisk/mixer kecepatan rendah sampai rata dan gula larut.
  3. Masukkan campuran lelehan coklat aduk rata, lalu tepung terigu & coklat bubuk. Aduk sampai tercampur rata.
  4. Masukkan adonan kedalam loyang yang sudah diolesi sedikit margarin dan dialasi kertas roti. Sisakan sekitar 2 sdm untuk motif.
  5. Tuang adonan cheese cake dan ratakan. Beri adonan sisa secara acak, lalu putar dengan lidi untuk membuat motif.
  6. Panggang dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya selama 30 menit atau hingga matang (tes tusuk).
  7. Angkat, biarkan dingin, potong-potong dan siap disajikan.

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/posts/4661678557264785/
baca juga resep brownies kami yang lain di sini

NO COMMENTS

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - tiktok beğeni satın al - tiktok beğeni satın al - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri - sweet bonanza oyna
Exit mobile version