Home main dish ikan-seafood Hakoi atau Cencalok by Elliyah Lim

Hakoi atau Cencalok by Elliyah Lim

0
Hakoi atau Cencalok

#ResepLangsungEnak
Hakoi / cencalok

Post ulang semoga bermanfaat.
Hakoi orang Kalbar Nyebut nya
cencalok kata masyarakat Kepri pada umumnya dan Natuna pada khususnya.
Makanan tradisional yang tidak begitu terkenal
di luar daerah.

Cencalok adalah udang kecil segar yang di Permentasi dan bisa untuk di jadikan sambel mau pun campuran tumisan sayuran.

Saya share resep untuk porsi sedikit saja ya.
di bawah adalah gambar dalam jumlah banyak pesanan konsumen hi hi

Bahan :
1 kg udang kecil segar
10 sdt garam halus/ sesuai selera
5 sdt gula pasir ( bisa jika gak mau pakai )

Langkah :
Cuci bersih udang kecil segar
Tiriskan hingga air nya habis
Lalu taburi garam dan gula aduk hingga rata
Kemudian masukkan di stoples
Tutup rapat.
Permentasi 4 hingga 5 hari
Cencalok siap untuk di olah sesuai selera.

Note :
Setelah proses permentasi selesai
Simpan di kulkas ya biar bisa tahan lama.

DENDENG BATOKOK ALA MINANG by Dianfatma Wulan - langsungenak.com

Dendeng batakok agakk unik karena tidak di goreng kering, cukup di pukul pukul saja setelah di goreng biasa.

Tipe: ikan-seafood

Masakan: asian

Kata Kunci: Hakoi,Cencalok

Bahan Resep:

Peringkat Editor:
4.5

NO COMMENTS

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - tiktok beğeni satın al - tiktok beğeni satın al - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri - sweet bonanza oyna
Exit mobile version