Home other manisan-permen Es Krim Dinding (Walls) by Nina Arumsari

Es Krim Dinding (Walls) by Nina Arumsari

3
ice cream

Es Krim Dinding (Walls) by Nina Arumsari

Cara bikin es krim dinding (walls)
Sebelum memulai, tentukan dulu komposisi atau formulanya, misal:
Air …………………………50%
Lemak susu…………….14%
Maizena………………….16,2%
Stabilizer………………..0,3%
Skim………………………14%
Gula……………………….15%
Emulsifier………………0,5%

Jadi bahan yang kita kumpulkan:

  • 1800 mL air
  • 250 gr gula
  • 125 gr maizena
  • 200 mL air
  • 3 gr stabilizer base 2000/ agar-agar powder
  • 750 gr susu skim
  • 350 gr susu bubuk kw1/ dancow
  • 5 gr Cortina

Cara membuat es krim walls

  1. Rebus 1800 mL air bersama gula pasir hingga mendidih, angkat. Selagi panas, masukkan maizena yang sudah dilarutkan dengn 200 mL air. Dinginkan.
  2. Masukkan stabilizer/ agar-agar powder, aduk hingga tercampur sambil tuangkan susu skim dan susu dancow. Setelah tercampur rata, masukkan chiller hingga setengah beku.
  3. Keluarkan dari chiller, aduk sambil masukkan Cortina hingga mengembang, dan beri perisa atau pasta.

Selamat berkarya….

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/830257207073625/
#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak

3 COMMENTS

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - tiktok beğeni satın al - tiktok beğeni satın al - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri - sweet bonanza oyna
Exit mobile version