di daerah bunda panda ini makanan apa namanya?
kalau di daerah saya malang jawa timur khususnya sebelelah selatan namanya getas.
getas
by arum sari
bahan getas;
200 gram tepung ketan
1/4 butir kelapa parut jangan terlalu tua(karna di sini nyari kelapanya agak susah jadi saya pakai kelapa kering+1/2 bungkus santan kemasan 65 mili lalu saya kukus)
125 mili air hangat
sedikit garam.
bahan gula;
150 gram gula pasir
125 mili air
sedikit garam
2 helai daun pandan simpulkan
langkah;
?campur semua bahan getas kecuali air hangat.
?tambahkan sedikit demi sedikit air sampai adonan bisa di pulung.
?bentuk sesuai selera(usahakan pipih agar matang merata)
?goreng pakai minyak panas api kecil sampai matang
?masak semua bahan gula sampai mendidih dan kelitan seratnya,kecilkan api lalu masukkan getas sambil terus diaduk aduk sampai gula kering angkat.
https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/2385325231566807/
simak juga resep getas yang lainnya disini