back to top
32.6 C
Jakarta
Jumat, November 22, 2024

Tumis Brokoli Sapi by Shearly Permatasari

- Advertisement -

Tumis Brokoli Sapi by Shearly Permatasari

(Teman-teman, ini aku share resep untuk membuat Tumis Brokoli Sapi, salah satu sajian sayur yang paling popular di restoran Chinese. Yuk, cobain bareng-bareng!).Bilingual English-Indonesia.

Ingredients:

- Advertisement -
  • 500 grams of broccoli –> cut per clusters (brokoli –> potong sesuai rumpun)
  • 100 grams of tenderloin beef –> slice thin (daging sapi tenderloin –> iris tipis)
  • 2 tablespoon of soy sauce (kecap asin)
  • some potato/corn starch (maizena/tapioka)
  • 5 cloves of garlic–> bashed (bawang putih –> geprek)
  • 5 tablespoons of soy sauce (kecap asin)
  • 2 tablespoon of oyster sauce (saus tiram)
  • 1000 ml of hot/ boiling beef stock (kaldu sapi panas)
  • 2 teaspoon of sesame oil (minyak wijen)
  • salt and pepper (garam dan merica)
  • 3 tablespoons of vegetable oil (minyak sayur)
  • 3 tablespoons of water (air) + 1 tablespoon of potato/ corn starch (maizena)

Steps:

  1. Soak the broccoli in salt water (1 liter of water + 1 teaspoon of salt) for 30 minutes, to clean it from any issues like worms, dirt, etc. (Rendam potongan brokoli dalam air garam (air putih 1 liter + I sendok the garam) selama 30 menit untuk membantu membersihkan brokoli dari cacing atau kotoran yang menempel.)
  2. Put the sliced beef tenderloin on a plate and season with 2-tablespoons of soy sauce and dredge them quickly on potato/ cornstarch. Set aside ( Letakkan irisan daging sapi pada sebuah piring dan beri 1 sendok makan kecap asin. Segera baluri daging sapi dengan sedikit maizena/tapioca. Sisihkan.)
  3. Heat big pan on HIGH. Pour in vegetable oil and stir-fry the garlic until fragrant. Put in the beef one by one and cook it until it’s well cooked both sides. Put in the broccoli and cook for seconds. (Panaskan wajan besar dengan api besar. Tuang minyak sayur dan tumis bawang putih hingga harum. Masukkan satu per satu daging sapi dan tumis hingga matang kedua sisinya. Masukkan brokoli dan aduk rata selama bebrapa detik saja.)
  4. Season with soy sauce, oyster sauce, salt and pepper. Then, pour in the hot beef stock. Bring it to boil. Directly, pour in the starch water little by little while keep on stirring the stock until you reach thickness consistency you want. (Bumbui dengan kecap asin, saus tiram, garam dan merica sesuai selera. Tuang kaldu sapi panas dan masak hingga mendidih. Langsung tuang perlahan campuran air dan maizena sambil terus diaduk hingga mencapai kekentalan yang diinginkan.)
  5. Pour in sesame oil to the pan and stir quickly for seconds. Take the pan off the stove. Move the dish onto big plate. Serve immediately. (Tuang minyak wijen dalam wajan dan aduk cepat selama beberapa detik. Angkat wajan dari api dan segera pindahkan hidangan diatas sebuah piring/ pinggan. Sajikan segera.)

https://www.facebook.com/photo.php?fbid=915028858577451&set=gm.771983772900969&type=1&theater

simak juga olahan daging sapi kami yang lain disini dan juga resep brokoli kami yang lain disini

#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - tiktok beğeni satın al - tiktok beğeni satın al - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri - sweet bonanza oyna