back to top
25.6 C
Jakarta
Kamis, April 3, 2025

AYAM MASAK MERICA HITAM by Ummu Wajeeha

AYAM MASAK MERICA HITAM by Ummu Wajeeha -

AYAM MASAK MERICA HITAM by Ummu Wajeeha

 

AYAMNYA lembut dengan BUMBU yg sudah meresap

 

BAHAN:

AYAM 1/2 ekor potong2

1 cabai merah dibelah buang biji nya dan potong2

1 Cabai hijau dibelah buang bijinya dan potong2

1 Ruas jari jahe potong2 model korek api

2 bawang putih dikeprek dan cincang kasar

WORTEL sedikit ,dipotong model korek api

1 bawang Bombay diiris agak Besar

1 sendok Teh Tepung jagung

2 batang daun bawang dipotong Panjang2

Minyak goreng secukupnya untuk menumis

 

BUMBU UNTUK MARINADE AYAM:

Minyak wijen

Saus TIRAM

Kecap manis sedikit

Kecap Asin

MERICA Hitam diulek agak halus

Saus Ikan Thailand

 

??CAMPURKAN BUMBU marinade dengan Ayam dan diaduk rata ,Kemudian Masukkan TEPUNG jagung dan sisihkan selama minimal 1/2 jam agar bumbunya meresap sempurna .

 

CARA MENGOLAHNYA :

 

Rendam WORTEL dengan sedikit garam selama setengah jam kemudian tiriskan .

 

??TUMIS hingga harum jahe ,Kemudian tambahkan bawang putih dan ditumis hingga wangi, Masukkan AYAM kedalamnya dan Tumis rata  dan masak perlahan dengan api Kecil agar air nya Ayam keluar ,sesekali DIADUK supaya tidak lengket diwajan .

 

??Masak hingga Ayam 3/4 matang,Tambahkan WORTEL kedalamnya dan Aduk rata .

 

??setelah ayam hampir matang Tambahkan Bombay ,cabai HIJAU ,Cabai Merah dan Aduk rata .selama 2 menit .

 

SELESAI

 

Hidangkan hangat2 dengan Nasi dan Menu lainnya

 

TIDAK perlu ditambahkan Air atau garam waktu MEMASAKNYA.

Thread Starter 

#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak #LEAyamMerica

Related Articles

- Advertisement -
- Advertisement -

Latest Articles