back to top
28.6 C
Jakarta
Minggu, Desember 22, 2024

banyak putih telur? Zebra Cake Putih Telur by Uzlifatil Jannah

- Advertisement -

#reseplangsungenak

ada banyak putih telur bisa di manfaatkan juga buat cake daripada dibiarkan kedinginan di kulkas kita eksekusi zebra putih telur saja ya mams

Zebra Cake Putih Telur

- Advertisement -
  • 350gr putih telur
  • 200gr gula halus
  • 15gr emulsifier
  • 1sdt air jeruk nipis
  • 175gr tepung terigu
  • 20gr susu bubuk
  • 1/2 sdt vanili bubuk
  • 200gr butter cair

Cara membuat

  1. Mikser putih telur hingga berbusa
  2. Masukkan emulsifier dan gula. Kocok hingga mengental
  3. Masukkan air jeruk nipis kocok sebentar
  4. Masukkan terigu dan susu bubuk aduk hingga tercampur kemudian masukkan butter
  5. Ambil 1/3 bagian diberi pasta mocca
  6. Siapkan loyang diameter 20 tinggi 6cm yang sudah dioles margarin
  7. Tuang adonan original bergantian dengan adonan mocca (selang seling) hingga adonan habis
  8. Oven suhu 160 selama 30menit (sesuaikan oven masing2)

Untuk lengkap cara pembuatannya bisa
cek?


Yanti Tri
Shanty Arsha

#lesuramadu
#Wagsuramadu

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/3992142267551754/

baca juga resep zebra cake kami yang lain di sini

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri