CocoMilk CoctGent Cake by Ns Najmi
Alhamdulillah…
Dengan H2 Tepung Melinjo dan H2 Tepung Kelapa, rasa pingin terus berkreasi.
Tertarik berkreasi dengan kedua bahan karena manfaatnya sangat banyak buat tubuh. Salah satunya, mengandung serat dan anti oksidan yang tinggi sehingga mampu menangkal radikal bebas dan mencegah penuaan dini.
Cocok sekali buat siapa saja terutama yang beringinan tetap sehat dengan bonus “awet muda”.
Kreasi berikutnya “CocoMilk CoctGent Cake”.
Bahan:
– 2 butir telur
– 50 gr H2 Tepung Melinjo Genetron
– 50 gr H2 Tepung Kelapa Coconut Flour
– 90 ml susu kental manis coklat
– 50 gr margarine
– 5 gr SP
Cara Membuat:
– Kocok telur+SP+gula selama 10 menit dengan kecepatan tinggi,
– lalu masukkan Susu kental manis tanpa mengurangi kecepatan, Kocok lagi selama 5 menit.
– Setelah tercampur rata, turunkan kecepatan masukkan H2 Tepung Melinjo dan H2 Tepung Kelapa sedikit demi sedikit sampai tercampur rata.
– lalu masukkan margarine yang sudah dicairkan.
– Tuang dalam loyang ukuran 10×20 cm yang sudah dialasi kertas roti.
– Panggang dengan suhu 150 derajat kurang lebih 20 menit sampai matang.
Selamat mencoba…
Terima kasih banyak H2Celebratelife, Mas Ain Mushain, Bu Carik LE Borneo Mbak Dini Rosalinda Dan Mbak Yuniarti Hafsah atas doa Dan support nya.
Adik adik ku… Yayat Fitriani, Ninggara Ahmad, Emy Sulastri dan sahabat sahabat ku yang gak kesebut…
https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/1854382347994434/
#kreasiresepH2
#kreasiresepH2xLangsungEnak
#H2celebratelife
#Lansungenak
#Langsungenak#ResepLangsungenak
#KomunitasLangsungenak
#FBGroupLangsungenak
#LECocoMilkCoctGentCake