back to top
29.4 C
Jakarta
Senin, Desember 23, 2024

Huwaaa, Telurku Berdiri Di Khatulistiwa by Nina Yusab

- Advertisement -

telur berdiri
ini telur mentah lho… Yang di belakang itu sudah berdiri saat aku datang. Nah yang di depan aku yang berdiriin. Dan beneran telur bisa berdiri padahal kondisi mentah!!!

Ini hanya bisa terjadi ketika kita memberdirikan telur di garis Khatulistiwa. Jadi, selagi kami di Pontianak, kami mengunjungi Tugu Khatulistiwa. Tempat satu-satunya titik kulminasi yang berada di perkotaan. Sisanya berada di lautan dan hutan hutan.

Nah, si telur bisa berdiri karena gravitasi bumi di garis khatulistiwa yang jauh lebih kuat. Hm, siapa yang berani nyoba berdiri in telur di rumah? Tentu tanpa bantuan apa-apa ya. Kalau berhasil coba difoto deh. Kalau tetap tidak bisa, pasti jadi penasaran dong kepengen nyoba berdirikan telur di Khatulistiwa.

- Advertisement -

Sekedar info, area Tugu Khatulistiwa saat ini sedang direnovasi dan disulap menjadi Khatulistiwa Park. Nanti ada adventure land, water boom, dermaga penumpang dan tentu si Tugu Khatulistiwa akan disulap jadi wahana modern dengan penyampaian informasi secara digital. Seru. Sayangnya renovasi tahap pertama baru akan selesai tahun ini, dan secara keseluruhan baru akhir tahun 2017 rampung.

Ah, worth to wait lah, secara kepengennya nanti datang kesini lagi pas tepat jatuhnya titik kulminasi matahari di Indonesia, antara tgl 21-23 di bulan Maret atau September. Ayo siapa mau gabung?

?#?pesonaSingkawang? ?#?pesonaPontianak? ?#?IndonesiaTravel?

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri