back to top
31.8 C
Jakarta
Minggu, Januari 26, 2025

Kue Lumpur Ubi Ungu by Reni Rendia

- Advertisement -

Kue Lumpur Ubi Ungu by Reni Rendia

Malam Le lovers..
Saya setor lagi ya, kali ini kue lumpur ubi ungu, Karena tadi ada lebih ubi ungu banyak maka saya bikin kue lumpur ubi ungu, salah satu makanan tradisional indonesia.


Bahan A :

-500 gr ubi ungu kukus
-1000 ml santan

- Advertisement -

Bahan B :
-2 butir telur
-250 gr gula pasir
-250 gr terigu

Bahan C :
-100 gr mentega ( cairkan)

Toping : kismis

Cara membuat kue lumpur ubi ungu :
-blender ubi ungu yang sudah dikukus bersama dengan santan,sisihkan (bahan A)
-aduk rata dengan whisk,telur dan gula sampai gula larut, masukkan terigu sedikit demi sedikit, aduk rata / bahan B
-campur bahan A ke dalam bahan B sedikit demi sedikit sambil diaduk-aduk hingga rata.
-terakhir tambahkan bahan C yang sudah dicairkan.
-panaskan cetakan kue lumpur, olesi mentega lalu tuang adonan sampai setengah nya saja tabur atasnya dengan toping kismis, tutup loyang dan tunggu hingga matang, selamat mencoba Le lovers.

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/1732166923549311/

simak resep kue lumpur kami yang lain di sini

#reseplangsungenak
#seruseruan
#ubi
#langsungenak
#langsungenakbisa
#LETELOKABANG
#LEPALEMBANG
#Langsungenak#ResepLangsungEnak#KomunitasLangsungenak
#FBGroupLangsungEnak
#LEkuelumpurUbiUngu

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri