ResepLangsungEnak#
ByElliyah Lim
Menu sahur dadakan saat keburu imsak
Tapi pengen menu hangat dan segar
Menemani menu lain yang sudah ada
Untuk : 1 porsi
Sup cumi segar
Bahan :
300 gr cumi Yang sudah bersih ( Udah stand bye di kulkas )
30 gr daun pok chai potong cuci
1/2 sdt garam
1/8 sdt penyedap
2sdt sari jeruk nipis
1/2 sdt ladah bubuk
1 / 2 sdm minyak untuk menumis
350 ml air bersih
Bumbu iris :
4 siung bawang merah
2 siung bawang putih
1 buah cabe merah besar
Langkah membuat Sup cumi segar
- Tumis dua bawang hingga wangi
- Tuang air biarkan mendidih
- Masukkan cumi dan garam
- Masak hingga setengah matang
- Masukkan pok chai masak hingga layu
- beri ladah bubuk dan kaldu bubuk
- Aduk rata
- Siram sari jeruk nipis
- Sajikan hangat
simak kreasi resep soup kami yang lainnya ya