back to top
29.2 C
Jakarta
Sabtu, Januari 18, 2025

Oseng Labu Siam by Lovely Ayi

- Advertisement -

Bahan:
A
15 sdm minyak goreng

B
4 siung bawang putih, iris tipis
8 siung bawang merah, iris tipis
2 iris lengkuas

C
9 cabe rawit/30 gr, iris serong
2 cabe merah/14 gr, iris serong
2 cabe ijo/17 gr, iris serong
* yang kurang suka pedas, kurangi cabe rawitnya
3 sdm irisan gula merah/36 gr
1 sdt garam
2 potong tempe/80 gr
* potong kecil-kecil,karena saya pakai tempe semangit jadi iris agak besar
* boleh tambah 1/2 sdt terasi(karena saya pakai tempe semangit, jadi tidak pakai terasi)

- Advertisement -

D
2 buah labu siam/500 gr
* potong korek api
* uleni/remas2 dengan 1/2 sdt garam sampai layu
* peras
* cuci bersih
* tiriskan

2 ikat kecil daun melinjo/50 gr
* cuci bersih,potong 2 cm

E
100 ml air/10 sdm
1 sdm gula pasir
1/2 sdt masako sapi

Cara membuat:
#Dalam wajan: Panaskan bahan A dengan API BESAR
#Tumis bahan B sampai harum dan kekuningan
#Masukkan bahan C, aduk-aduk sampai gula larut dan cabe layu
#Masukkan bahan D, aduk rata dan biarkan sampai setengah matang
#Masukkan bahan E, aduk rata
#Tutup dan aduk sesekali, masak sampai kuah susut/terserap
#Cicipi sampai rasanya pas/sesuaikan selera

https://www.facebook.com/photo.php?fbid=572304356243223&set=pcb.773339322765414&type=3&theater
baca juga kreasi resep oseng kami yang lain di sini
#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri