back to top
26.5 C
Jakarta
Rabu, Januari 22, 2025

Peanut Chocolate Cookies by Yani Rahayu

- Advertisement -

Peanut Chocolate Cookies by Yani Rahayu - camilan coklat, camilan homemade, camilan manis, kue coklat, kue kering, kue Lebaran, kue toples, olahan chocolate

Peanut Chocolate Cookies by Yani Rahayu

Bismillaah..

Meski besok mudik, masih tersisa sedikit semangat untuk bikin peanut chocolate cookies.
Yang ngaku pecinta coklat wajib nyoba cookies ini. Rasanya nyoklat banget dan ga eneg karena bersanding dengan gurih nya kacang.

- Advertisement -


Bahan :

– 150 gr butter
– 100 gr margarin
– 300 gr tepung terigu
– 2 sdm maizena
– 100 gr gula palm
– 50 gr gula halus
– 1 telur utuh
– 25 gr coklat bubuk kualitas bagus
– 100 gr kacang oven, cincang kasar
(Aku beli yang siap pake merk morin)
– 100 gr Dark Cooking Chocolate, cincang
– choco chips buat topping

Cara membuat :

– ayak terigu + coklat bubuk + maizena, sisihkan.
– mixer butter, margarin, gula palm dan gula halus sampai tercampur rata.
– masukkan telur, mix sebentar
– masukkan kacang, aduk sampai rata dengan spatula
– masukkan tepung dll yang sudah diayak, aduk rata.
– masukkan Dark Cooking Chocolate cincang, aduk rata
– siapkan loyang, cetak adonan dengan bantuan 2 sendok, topping pake choco chips.
– lakukan sampai adonan selesai
– oven dengan api kecil sampai matang.

Selamat mencoba

#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak
#LePeanutChocolateCookies

baca juga olahan chocolate cookies kami yang lain disini

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/1447637305335609/

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri