Pecak ikan mujair…bunda bunda ada yang suka sama masakan ini..enak lho bunda bunda syantik…
Bahan:
Ikan mujair /gurame/ikan emas/nila
Jeruk nipis
Bumbu di bakar lalu dihaluskan:
- -cabai rawit merah dan hijau
- -bawang merah
- -kencur seruas jari
- -jahe seruas jari
- -terasi
- -garam
- -gula
- -penyedap ( ga suka bisa di skip)
- -jeruk limau 2 buah
- -air hangat sedikit
Cara buat:
- -ikan cuci bersih lalu dikasih jeruk nipis dan garam diamkan 15 menit lalu goreng
- -Bumbu yg sudah di bakar di haluskan lalu dikasih garam gula dan penyedap .
- -lalu dikasih jeruk limau setelah itu diaduk dengan air hangat lalu di guyur ke ikan yg sudah digoreng .
selamat mencoba
https://www.facebook.com/photo.php?fbid=10205767642051268&set=gm.905770146188997&type=3&theater
simak cara membuat pecak kami yang lain di sini
#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak
#LEpecakikanmujair