back to top
25.1 C
Jakarta
Kamis, Januari 23, 2025

Sup Matahari by Retno Wulandjari

- Advertisement -

12140586_1090388237639541_8818272096277898401_n

Sup Matahari by Retno Wulandjari

Kulit:
3 telur kocok lepas dibikin dadar telur (jadi 6 dadar telur)

- Advertisement -

Isian:
200 gram daging sapi giling
2 telur
3 lembar roti tawar hancurkan
2 siung bawang putih
1 sdt garam
1 sdt gula pasir
1/2 sdt merica bubuk

Sayuran topping:
1 wortel kecil diparut memakai parutan keju
3 lembar jamur kuping diiris tipis2
1 sosis sapi dipotong2 menjadi 6

Kuah:
Tulang2 sapi secukupnya
1,5 L air
1 bawang bombay kecil
1 sdm mentega untuk menumis
1/2 sdt pala bubuk
1/4 sdt merica bubuk
Garam dan gula secukupnya.

Alat khusus: cetakan berbentuk lingkaran kecil.

Cara buat:
1. Campur semua adonan isian sampai benar2 tercampur rata.
2. Siapkan cetakan. Letakkan selembar dadar menutupi permukaan cetakan.
3. Sosis, parutan wortel dan irisan jamur ditata di dasar cetakan.
4. Tuangi dengan adonan isian dagingnya sekitar 1 sendok sayur. Dan tutup dengan sisa dadarnya (asal tertutup saja)
5. Kukus selama 20-30 menit, dinginkan.
6. Keluarkan dari cetakan lalu dibalik. Buat irisan saling silang untuk membuat kelopak bunganya.

Kuah: tumis bawang bombay dengan mentega. Masukkan air dan tulang2 sampai mendidih. Masukkan semua bumbu.

Penyelesaian : dalam sebuah mangkuk letakkan bunga mataharinya lalu siram air kuah dan taburkan bawang goreng

 

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/829074773858535/

#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FB

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri