back to top
29.5 C
Jakarta
Rabu, Desember 18, 2024

Sus Vla by Yunda Yun

- Advertisement -

Sus Vla by Yunda Yun - camilan homemade, makanan ringan, olahan sus, snack arisan, snack homemade

Sus Vla by Yunda Yun

Selamat pagi bunda LE sus vla sudah jadi
So yummmi dan kopong juga
Belajarlah sesuai kemampuan yang kita ada
Belajarlah dari seluruh penjuru dunia
Karena ilmu yang bermanfaat bisa berguna di dunia dan akhirat kelak
Sedikit puisi di pagi hari

Bahan sus:

250 ml air biasa
100 gram margarin
130 gram terigu serbaguna
3 telur utuh
1/2 sdt baking powder

- Advertisement -

Bahan Vla:
3 sdm munjung susu bubuk
300 ml air
40 gram maizena
1 telur utuh
80 gram gula
1 sdm custard bisa ganti maizena lagi
Secubit garam halus

Cara membuat:

1..SUS :ambil kuali agak besar masukkan margarin dan air masak sampai margarin cair kemudian matikan api masukkan terigu sikit sikit kemudian aduk rata hidupkan api kecil saja aduk sampai licin
Biarkan hangat kira kira 5 menit
2..pindahkan bahan sus ke wadah kemudian mixer kecepatan rendah sebentar. masukkan telur 1 per 1 mix asal nyampur tambahkan baking powder mixer rata siap
3..masukkan piping bag
4..semprot kan adonan sus, susun agak jarang. oven 200 derajat 15 menit kemudian turunkan suhu 190 derajat 35 menit atau sampai sus coklat
5..Vla:
campur semua bahan jadi satu kemudian aduk rata pakai whisker. lalu masak api sedang sampai terus di aduk biar ngak gosong masak sampai mengental dan meletup letup angkat
6..gunting sus jangan sampai putus, isi dengan vla. ok selamat mencoba
Note..susu bubuk bisa ganti susu cair
SUS harus hangat ya tidak boleh dingin

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/1364528593646481/

baca juga olahan kue sus kami yang lain disini
#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak
#LesusVla

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles