back to top
26.3 C
Jakarta
Senin, Desember 23, 2024

Tahu Bakso by Desy Purwanty

- Advertisement -

Ayo ayo kita membuat tahu bakso.
Makanan ini khas Semarang lho. Daripada jauh-jauh ke Semarang. Kita buat sendiri saja yuk.

Tahu Bakso by Desy Purwanty
Bahan :
Tahu sudah jadi
300 gr daging sapi
20 gr (1 sdm) tepung tapioka
Bumbu halus :
2 siung bawang putih
2 siung bawang merah lalu goreng
1/2 sdt lada butir
Garam secukupnya
Cara membuat :
Blender daging sapi dengan air es (5 sendok saja) menggunakan blender kecil. Setelah itu campur dengan bumbu halus. Tambahkan tapioka, aduk hingga rata. Masukkan adonan ke dalam tahu yang sudah dibelah tengah. Masak air hingga mendidih. Matikan api, masukkan tahu bakso hingga mengapung. Angkat tiriskan. Tahu bakso bisa disajikan kuah maupun kering (goreng).
Selamat menikmati.
Happy cooking
Arisymeatballs

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/955297624569582/

- Advertisement -

simak olahan bakso kami yang lain di sini

#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak #LEtahubakso

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri