Saya mah cukup Tahu aja Bunda-bunda semua.. ?
#HappyWeekend ? ?
Tahu Bulat by Ranierisna Novianto
Bahan:
15 buah tahu
1 sdm baking powder
3 kuning telur
Garam secukupnya
Merica secukupnya
Keju parut untuk isian secukupnya
Cara membuat:
Cuci tahu, tiriskan. Hancurkan tahu, lalu peras sampai airnya habis
Masukkan kuning telur, baking powder, garam dan merica, aduk sampai rata.
Ambil sedikit adonan, pipihkan, beri tengahnya dengan keju parut, bulatkan. Lakukan sampai adonan habis.
Masukkan ke dalam kulkas selama 4-5 jam.
Panaskan minyak, goring tahu dengan api kecil sambal diaduk terus ±15 menit
Note:
– untuk isian sesuai selera
– keluarkan tahu 10 menit sebelum digoreng
https://web.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/1075085709257439/?comment_id=1075101132589230&reply_comment_id=1075168499249160&comment_tracking=%7B%22tn%22%3A%22R9%22%7D
https://web.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/1075085709257439/?comment_id=1075101132589230&comment_tracking=%7B%22tn%22%3A%22R9%22%7D
#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak #LETahuBulat