back to top
27.1 C
Jakarta
Senin, Desember 23, 2024

Lumpia Bihun Ayam by Leo Vivi Yoko

- Advertisement -

LUMPIA BIHUN AYAM by Leo Vivi Yoko

Bahan :

50 kulit lumpia
2 bungkus bihun cap jagung atau lainnya di rendam sampai ngembang lalu tiriskan
300 gram daging ayam cincang
6 butir bawang merah di rajang halus
6 butir bawang putih di rajang halus
1 bungkus ro*co
1/2 sdt garam
1/2 sdt sasa
1 sdm lada bubuk
3 batang wortel di parut kasar
2 batang daun bawang
4 helai daun seledri
2 butir telur
Air secukup nya kira-150ml aja

Cara membuat :
– Tumis bawang merah bawang putih hingga harum lalu masuk ayam aduk rata sama – tumisan bawang.
Masukkan telur 2 butir dari pinggir sambil di orak arik barulah aduk rata sama ayamnya.
– Masukan wortel, daun bawang dan seldri lalu aduk rata dan masukan air,royco,garam,sasa, aduk rata terakhi masukan bihun sambil aduk-aduk terus dan kecilkan api sampai tumisan bihun mengering seperti bihun goreng.

Tips : bihun di putus-putusin sambil menumis biar memudahkan dalam pengisian.
Cicipin rasanya dan boleh tambah garam kalau merasa kurang gurih, asal jangan keterusan nyicipinnya ya bunda-bunda nanti lumpianya batal di buat ? karna isian lumpianya sudah menggiur kan hehehe

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/836839146415431/?comment_tracking=%7B%22tn%22%3A%22O%22%7D

simak resep bihun kami yang lain disini

- Advertisement -

#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri