back to top
30.5 C
Jakarta
Jumat, Januari 10, 2025

Pie Brownies by Mas Ali

- Advertisement -

#RESEPLANGSUNGENAK

Pie Brownies
Made by @mas_ali18
Youtube : Dapur mini Mas Ali

Kulit pie :
Bahan
150 gr tepung terigu protein sedang
80 gr margarin
10 gr gula halus
1 kuning telur

- Advertisement -

Cara membuat :
Campur tepung terigu dan gula halus, kemudian masukkan margarin, uleni hingga rata, terakhir masukkan kuning telur, campur rata. Cetak di cetakan pie. Tusuk dasarnya dengan garpu, cetakan boleh dioles minyak boleh tidak, sisihkan.

Bahan Brownies :

Bahan :
75 gr DCC
25 gr margarin
20 ml minyak sayur
1 butir telur
75 gr gula halus
50 gr tepung terigu protein sedang
20 gr coklat bubuk
Chocochips untuk topping

Cara membuat :
1. Lelehkan DCC, margarin dan minyak dengan cara di tim.
2. Kocok telur dan gula halus dengan menggunakan whisk sampai tercampur rata
3. Masukkan campuran lelehan coklat, aduk rata
4. Masukkan campuran tepung terigu dan coklat bubuk sambil diayak sedikit demi sedikit sambil diaduk. Adonan sangat kental dan berat.
5. Masukkan adonan brownies kedalam plastik segitiga, tuang adonan ke dalam dalam kulit pie 3/4 cetakan pienya.
6. Beri topping chocochips.
7. Oven dengan suhu 200°C selama 20 menit atau sampai matang, sesuaikan oven masing – masing, saya pakai oven tangkring pakai api sedang agak besar.

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/3228678297231492/

simak resep pie kami yang lain di sini

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - Kablo döşeme ve sarma makinesi - güvenilir casino siteleri